Apa kalian tahu permainan yang namanya osu?
Permainan yang menggunakan rhythm ini sudah banyak dikenal orang. Makanya, main, dong! *plaak*
Permainan ini cukup mudah, dengan 4 mode:
-Catch The Beat atau "menangkap buah"
-Osu! Standard
-Osu! Mania
-Taiko
Permainan ini memang mudah pertamanya, tapi dengan menggunakan berbagai mods, permainan ini akan menjadi menantang kecepatan dan konsentrasimu. Penasaran?
Download Osu disini
Tapi sebelumnya, buat user account di http://osu.ppy.sh dulu, biar nggak bingung. ^^
Kalau sudah download, masuk dari osu-mu, akan keluar tulisan begini:
Yok mari diisi... Kalau mau Play Offline juga bisa, kok! Tapi nilainya nggak bakal ada namanya, hehe ^^
Kekurangan lagu/beatmap? Download, dong, disini: Beatmap Listing
Setelah download, klik 2x file beatmap yang kamu download, atau bisa juga di-drag ke window Osu!
Oke, tinggal mainin, deh! Coba-coba mode yang lain! ^^
Oke, itulah tutorialnya! Selamat mencoba, ya! (^^)/
Tambahan: Kalau mau multiplayer, bisa kok! Tapi harus pakai internet, ya! :)
0 komentar:
Posting Komentar